Digital Creative Media
Ekspresi Melalui Lensa
Wadah bagi siswa yang berminat dalam dunia konten kreatif dan penyiaran. Aktivitas meliputi:
- Filmmaking: Teknik penyutradaraan, pengambilan gambar, dan editing video.
- Graphic Design: Pembuatan poster dan aset visual menggunakan perangkat lunak profesional.
- Photography: Eksplorasi teknik fotografi studio dan jurnalistik.